Sunday, April 22, 2007

Someone gave me this ....

birunya hati kembali menjadi pelangi
rintik hujan membasuh bersih jiwa
memberi jalan indahnya cinta
menembus hati yang telah tersakiti
sentuhan, tatapan, dan suaranya
membuat gelisah diri ini
hingga ke alam khayalku teringin memeluk dan menyentuh dirinya
tetapi terlalu sulit
untuk kugapai hatinyadi tengah kegalauan hatiku yang masih ada
terkadang terasa dekat tetapi terlalu jauh untuk didekati
kecemasan bertanya pada perasaan tak ada jawaban
hanya terdengar degupan berdetak detak
yang membuat batinku tak jadi tenang
tetapi rasa ini tak ingin kuhapus
hasrat mau berkembang
layaknya bunga di taman firdaus
yang akan mewarnai hari hariku

1 comment:

Anonymous said...

cinta selalu membutuhkan waktu..
tapi pertama-tama..
cinta membutuhkan engkau..
sebab tanpa engkau..
tidak akan pernah ada waktu ataupun cinta..

lalalala..